Categories: NTB

Coach Hadi Wihardja Pimpin Monitoring dan Evaluasi Latihan Atlet Angkat Besi PABSI NTB

Liputanntb.com – Lombok Tengah, 16 November 2024 – Peserta pelatih dan pelatihan angkat besi PABSI NTB melaksanakan sesi Monitoring dan Evaluasi (Monev) pada program latihan yang dijalani oleh atlet PABSI NTB di Pusat Latihan Pemepak, Lombok Tengah. Kegiatan ini berlangsung pada hari ketiga pelatihan dan dipandu langsung oleh Coach Ir. Hadi Wihardja OLY.

Coach Hadi Wihardja Pimpin Monitoring dan Evaluasi Latihan Atlet Angkat Besi PABSI NTB.

Baca:Meningkatkan Prestasi Olahraga Angkat Besi NTB: Pelatihan PABSI di Lombok Tengah dengan Coach Ir. Hadi Wihardja

Monev ini menjadi bagian penting dalam rangkaian pelatihan, guna mengukur progres dan efektivitas program latihan yang telah diterapkan pada para atlet. Melalui evaluasi yang mendalam, diharapkan para atlet dapat lebih memahami kekuatan dan kelemahan masing-masing serta meningkatkan kualitas teknik dan kekuatan mereka.

“Latihan ini penting untuk mengukur capaian atlet dalam program latihan yang telah disusun, serta memberikan umpan balik yang konstruktif bagi pengembangan lebih lanjut,” ungkap Narasumber Coach Hadi Wihardja.

Page: 1 2

liputanntb.com

Recent Posts

Resmi Naik 8%: Rincian Gaji ASN dan PNS Golongan IIIA Tahun 2025

Resmi Naik 8%: Rincian Gaji ASN dan PNS Golongan IIIA Tahun 2025 Pemerintah Indonesia secara…

1 jam ago

KORPRI Usulkan Kenaikan Usia Pensiun ASN Terbaru 2025: Jabatan Fungsional hingga 70 Tahun

KORPRI Usulkan Kenaikan Usia Pensiun ASN Terbaru 2025: Jabatan Fungsional hingga 70 Tahun Korps Pegawai…

2 jam ago

Oknum Dosen di Mataram Ditangkap Sat Reskrim Polres Lombok Barat atas Dugaan Pencabulan Siswi SD

Dosen di Mataram Ditangkap Sat Reskrim Polres Lombok Barat atas Dugaan Pencabulan Siswi SD Kronologi…

14 jam ago

LLDikti 8 Pusatkan Apel Harkitnas 2025 di Kampus UNU NTB

Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-117 di Kampus UNU NTB Mataram Mataram – Suasana khidmat dan…

2 hari ago

Wilayah 8 (Bali-NTB) Bahas Beban Kerja Dosen di UNU NTB, I Nyoman Bagus Suweta: Keseimbangan Unsur BKD Jadi Kunci Kualitas Dosen

Liputanntb.com - Mataram. Kegiatan Wilayah 8 (Bali-NTB) berlangsung di Ballroom ATQIA Universitas Nahdlatul Ulama Nusa…

2 hari ago

UMP NTB 2025 vs Provinsi Lain, Ini Perbandingan dan Tantangan yang Dihadapi, Berikut Daftarnya!

Liputanntb.com - Kenaikan UMP 2025 sebesar 6,5% merupakan langkah positif dalam meningkatkan kesejahteraan pekerja. Namun,…

2 hari ago