Categories: Artikel

Perda Pasar Rakyat Terancam: Ormas Sasaka Nusantara Tuntut Ketegasan Bupati dan Sekda Lombok Tengah

Liputanntb.com – Organisasi masyarakat (ormas) Sasaka Nusantara NTB kepada Pemerintah Daerah Lombok Tengah untuk segera menegakkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 7 Tahun 2021.

Perda ini mengatur penataan dan pembinaan pasar rakyat, pusat perbelanjaan, dan toko swalayan, termasuk Alfamart dan Indomaret, yang diharapkan tidak melanggar aturan demi melindungi kepentingan pedagang kecil dan UMKM.

Ketua Umum Sasaka Nusantara NTB, Lalu Ibnu Hajar, menuntut Bupati dan Sekretaris Daerah (Sekda) Lombok Tengah agar bersikap tegas terhadap dinas-dinas terkait yang tidak menjalankan tugasnya dengan baik. Jika diperlukan, mereka mendesak agar pejabat yang tidak profesional segera dicopot. Tuntutan ini mengacu pada tenggat waktu tanggal 31 Desember 2024, di mana Alfamart dan Indomaret diminta untuk menertibkan diri sesuai dengan Perda tersebut.

Ormas ini juga memperingatkan bahwa jika pemerintah tidak segera bertindak, masyarakat bersama ormas akan turun langsung untuk melakukan aksi penutupan atau demonstrasi besar-besaran.

Page: 1 2

liputanntb.com

Recent Posts

Jumlah Jembatan di NTB dan Biaya Pembangunannya: Fakta Terbaru 2025

Jumlah Jembatan di NTB dan Biaya Pembangunannya: Fakta Terbaru 2025 Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB)…

5 jam ago

Pendaftaran CPNS 2025 Resmi Dibuka Juli: Syarat, Jadwal, Link Resmi, dan Contoh Soal Tes

Pendaftaran CPNS 2025 Resmi Dibuka Juli: Syarat, Jadwal, Link Resmi, dan Contoh Soal Tes 📝…

13 jam ago

Resmi Naik 8%: Rincian Gaji ASN dan PNS Golongan IIIA Tahun 2025

Resmi Naik 8%: Rincian Gaji ASN dan PNS Golongan IIIA Tahun 2025 Pemerintah Indonesia secara…

16 jam ago

KORPRI Usulkan Kenaikan Usia Pensiun ASN Terbaru 2025: Jabatan Fungsional hingga 70 Tahun

KORPRI Usulkan Kenaikan Usia Pensiun ASN Terbaru 2025: Jabatan Fungsional hingga 70 Tahun Korps Pegawai…

17 jam ago

Oknum Dosen di Mataram Ditangkap Sat Reskrim Polres Lombok Barat atas Dugaan Pencabulan Siswi SD

Dosen di Mataram Ditangkap Sat Reskrim Polres Lombok Barat atas Dugaan Pencabulan Siswi SD Kronologi…

1 hari ago

LLDikti 8 Pusatkan Apel Harkitnas 2025 di Kampus UNU NTB

Upacara Hari Kebangkitan Nasional ke-117 di Kampus UNU NTB Mataram Mataram – Suasana khidmat dan…

2 hari ago