Artikel

UNU NTB Jadi Sorotan Kemenag RI, Siap Hadirkan Lulusan Digital-Smart dan Fasih Bahasa Asing

Prof. Dr. Phill. K.H. Sahiron Syamsuddin, M.A., Direktur Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (PTKI) Kementerian Agama RI. (Dok.Liputanntb.com).

Dalam sambutannya, Prof. Sahiron menyampaikan apresiasi atas kontribusi UNU NTB dalam mencerdaskan anak bangsa. Ia menyebutkan bahwa tingkat akses masyarakat Indonesia ke pendidikan tinggi masih rendah, yakni sekitar 30%. Kehadiran kampus seperti UNU NTB sangat penting dalam memperluas akses pendidikan berkualitas.

Ia juga memperkenalkan program unggulan Kemenag RI yang akan mulai diterapkan pada tahun 2025, yaitu PRIMA Magang. Program ini memberikan kesempatan kepada mahasiswa dari berbagai program studi untuk mengikuti magang selama satu semester di dunia industri.

“Mahasiswa dari semua program studi harus memiliki kemampuan bahasa asing sebagai modal penting dalam dunia kerja global. Bahasa Inggris, Arab, dan Mandarin adalah kompetensi yang kami dorong untuk dikuasai,” ujar Prof. Sahiron.

Acara ditutup dengan harapan bersama agar UNU NTB terus berkembang menjadi kampus unggulan dan berperan aktif dalam membangun SDM unggul untuk Indonesia Emas 2045.

Page: 1 2 3

liputanntb.com

Recent Posts

Dosenku, Juru Selamat Skripsiku: Cerita Mahasiswa yang Hampir Putus Asa

Liputanntb.com - NTB - Suasana di lingkungan Fakultas Pendidikan Universitas Nahdlatul Ulama (UNU) NTB pagi…

7 hari ago

Banjir Tunjangan! 5 Beasiswa S2–S3 Resmi Dibuka, Kuliah Gratis & Dapat Rp300 Juta/Tahun

LIPUTANNTB.com – Kabar baik bagi para pencari beasiswa! Sejumlah kampus dan pemerintah luar negeri kembali…

1 minggu ago

Dipanggil Jadi Penguji PPG 2025? Cek Syarat dan Jadwalnya Sebelum Terlambat!

Jakarta — Kabar gembira bagi para dosen, widyaiswara, pengawas sekolah, dan guru berpengalaman! Rekrutmen Calon…

1 minggu ago

Beasiswa Unggulan 2025 Resmi Dibuka! S1,S2,S3, Ini Syarat dan Jadwal Seleksi yang Wajib Kamu Tahu

Jakarta, LiputanNTB.com – Program Beasiswa Unggulan (BU) dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek)…

1 minggu ago

Lombok Punya Tradisi Ini Setelah Nikah, Ternyata Sarat Nilai Pendidikan

LiputanNTB.com – Lombok Tengah | Tradisi pernikahan suku Sasak menyimpan banyak nilai pendidikan sosial yang…

2 minggu ago

Dari Dusun Toro untuk Indonesia: Begawe Sasak, Warisan Gotong Royong untuk Pendidikan Karakter dalam Kurikulum Merdeka

Liputanntb.com - NTB. Lombok Tengah Tradisi budaya lokal tak hanya penting untuk dijaga, tetapi juga…

2 minggu ago